Tips merawat busi Motor

 berikut ini disampaikan tips merawat busi motor

1 Buka penutup busi, periksa kondisinya apakah masih dalam keadan baik atau tidak
2 Bersihkan daerah sekitar lubang busi dengan kain bersih
3 Lepaskan busi dengan menggunakan kunci busi, periksa kondisi businya. Jika busi kering dan berkerak abu-abu, itu tandanya pembakaran mesin motor anda masih berjalan baik.Namun jika busi terlihat basah dan keraknya berwarna hitam, artinya pembakaran didalm motor anda kurang sempurna.
4 Untuk memudahkan pembersihan, rendamlah busi dalam bensin atau minyak tanah, kemudian bersihkan busi dan keringkan dengan kain yang bersih
5 Periksa celah antara elektroda, Kembalikan pada posisi normal sesuai buku petunjuk. Pada umumnya celah elektroda berjarak 0.8mm sampai 1.2mm
6 Setelah busi selesai dibersihkan, masukkan kmabli ketempatnya secara hati-hati. Jangan memasang busi terlalu keras. Sebab bisa mengakibatkan busi akan sulit dilepas kembali atau bisa pula merusak ulir pada lubang mesin.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Original Part

Original Part